Mohon tunggu...
Syaifull Hisyam
Syaifull Hisyam Mohon Tunggu... wiraswasta -

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Mendung Tak Selamanya

23 Oktober 2017   01:51 Diperbarui: 23 Oktober 2017   03:18 3612
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Novel. Sumber ilustrasi: PEXELS/Fotografierende

"Ooh iya ." Aminah mengangguk-angguk seperti teringat sesuatu."Dimana orangnya?" sambungnya kemudian.

"Orangnya sudah menunggu di rumah. Ayo Mak cepat!" ajak Qohar terburu-buru.

Di teras telah ada Bu Lela, tetanngga jauh yang kebetulan lewat depan rumah lalu mampir, menemani tamu mengobrol. Mereka datang hanya berdua, Pak Amin Ong dan Pak Puji, sopir pribadinya.

"Ee Bu Lela Silahkan masuk." sapa Aminah pada Bu Lela. Lalu kemudian menyapa Pak Amin dan Pak Puji. "Silahkan masuk Pak! Pak Yusufnya tidak ikut?" tanya Aminah pada Pak Amin.

"Kebetulan Pak Yusuf hari ini sedang ada urusan di kantor, jadi saya yang ditunjuk mewakilinya," kata Pak Amin, lalu mereka duduk lesehan bersama di ruang depan.

Aminah kembali menyapa dua orang tamunya.

"Jangan sungkan-sungkan Pak, memang beginilah adanya."

"Lela! tolong ditemani ya ? saya buat minum dulu." pinta Aminah pada Bu Lela.

"Ya Mbok!" jawabnya, lalu dengan agak sungkan Bu Lela, seorang janda yang suka berdandan itu mencoba memberanikan diri untuk bertanya perihal pembelian lahan.

" Ma'af ya Pak ? Kalau boleh tahu nanti rencananya untuk membangun apa ?" tanya Bu Lela sungkan.

" Untuk membangun pabrik kopra, di sini kan belum ada pabriknya, apalagi dari sumber yang dapat dipercaya, bahan baku kelapa di sini lumayan murah dan didukung infrastruktur jalan yang telah memadai. Berangkat dari dua faktor tersebut kami melihat prospek ke depannya sangat cerah. Maka dari itu kami berniat membangun pabrik kopra di kampung ini." urainya panjang lebar.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun