Mohon tunggu...
Syaifull Hisyam
Syaifull Hisyam Mohon Tunggu... wiraswasta -

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Mendung Tak Selamanya

23 Oktober 2017   01:51 Diperbarui: 23 Oktober 2017   03:18 3612
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"Lha wong kamu kayak tuyul, tidak memakai pakaian" timpal Aminah.

"Segera kenakan pakaianmu, matahari sudah terasa semakin menyengat." sambungnya.

"Iya Mak, tapi?"

"Apa ?"

"Maknyak kok kelihatan" canda Qohar sembari jari telunjuknya menunjuk lurus ke arah neneknya.

"Kelihatan apanya?" tanyanya dengan memperhatikan tubuhnya dari atas hingga ke bawah.


"Itu...?" kembali ujung jari telunjuknya menunjuk lurus.

"Apanya cucuku?" kali ini pertanyaannya semakin bertambah geram.

"Kelihatan matanya." jawabnya kemudian dengan nada santai.

"Ooo...dassar cucu kurang ajar!" dimuntahkannya rasa kesal itu lalu tersenyum cukup lama.

Aminah hanya bisa menelan ludah, berusaha menyimpan kekesalannya. Sementara Qohar terdiam sejenak seperti patung sembari meringis manja. Sebuah kemenangan telah diraihnya, satu upaya untuk menunjukkan jati dirinya sebagai cucu seorang Aminah, perempuan tahan banting yang senantiasa menantang takdir dan tidak ingin menyerah kepada nasib. Demikian siang itu Qohar tiba-tiba seperti menemukan senjata pamungkas untuk mengalahkan neneknya. Aminah sendiri mengakui kekalahannya, ia kesulitan mencari kata-kata ampuh untuk mengimbangi dan mengalahkan kata-kata cucunya. Betapapun akhirnya, Aminah berhenti pada satu titik sebuah kepuasan meski terasa menjengkelkan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun