Mohon tunggu...
Chuck Wisnoe
Chuck Wisnoe Mohon Tunggu... Wiraswasta - The cool.....

What is done in a hurry is seldom done well

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Heningnya Hati dan Pikiran

18 Juni 2021   22:52 Diperbarui: 18 Juni 2021   23:00 170
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hati yang hening

Pikiran yang juga hening

Bagaikan angin malam yang menerpa perlahan

Tak gundah walau ada cobaan menerpa

Tak terlalu bahagia walau mendapat berita gembira

Tetap santai dan bijaksana

Dalam menghadapi setiap masalah

Pikiran dan hati yang jernih selalu dimuka

Bukannya emosi sesaat yang menggelora

Demikianlah kalau pikiran dan hati  yang  sering diasa

Tak jadi soal dalam menghadapi apapun juga

Tetap bijak dalam menjalani kehidupan nyata

Karena realita harus dihadapi juga

Selalu mengedapankan asa daripada sebaliknya

Demikianlah jika hati dan pikiran sudah terbiasa hening dalam segala suasana

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun