Mohon tunggu...
Maman A Rahman
Maman A Rahman Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Penulis tinggal di Jakarta.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Gurindam Ramadhan

4 Juni 2018   14:18 Diperbarui: 4 Juni 2018   14:43 1300
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(sumber: wow.tribunnews.com)

/5
Puasa wajib bagi orang beriman,
Seperti orang dahulu diperintahkan

Tak apa bagi yang sakit dan bepergian,
Ganti lain hari jangan dilupakan

Menjadi taqwa adalah tujuan,
Agar puasa tak hanya lapar kehausan

Jika yang sakit tak kuasa mengganti,
Bayar fidyah menjadi solusi

Berbagi makan bagi si miskin,
Berbuat baik kerelaan itu yakin

Berpuasa itu lebih baik,
Jika engkau tak menampik.


/6
Ulama dawuh puasa bertingkat,
Puasa awam, khusus dan istimewa sangat

Puasa tak hanya menjaga lapar dahaga,
Panca indera ditata dijaga

Mata melihat yang baik- baik,
Menghindar dari maksiat walau setitik

Telinga mendengar suara kebaikan,
Menghindar bisikan syaitan laknatan

Mulut berkata penuh mutiara,
Menghindar bicara bohong dan dusta

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun