Mohon tunggu...
Abdul Azis Al Maulana
Abdul Azis Al Maulana Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa UIN Mataram

Jika kau bukan anak raja, bukan orang terpandang, maka menulislah.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Tuhan yang Maha Egois

14 September 2021   19:03 Diperbarui: 14 September 2021   19:13 423
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: lastquestions.com

Tuhan, kutulis puisi ini ketika hatiku sedang gundah

Kudengar sayup-sayup azan yang terbang melalui ventilasi kamarku, namun aku diam, menatap laptop ini dan terus menulis

Aku lelah Tuhan, Aku capek

Kau ajarkan aku untuk menunggu, dan aku menunggu

Kau ajarkan aku untuk terus menerima, dan aku menerima

Tapi aku capek ya Allah, aku capek.

Selama ini engkau seolah begitu egois, kau renggut orang yang aku sayangi satu persatu, orang yang ekspektasikan, bahkan orang yang aku cintai agar aku kembali kepada-Mu

Aku tahu itu agar aku kembali kepada-Mu

Aku tahu agar aku hanya menggantungkan harap kepada-Mu

Lidah yang engkau titipkan untuk menyebut nama-Mu

Raga yang suatu saat nanti akan menjadi mayat atas kuasa-Mu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun