Mohon tunggu...
Delianur
Delianur Mohon Tunggu... Penulis - a Journey

a Journey

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

China dan Peran Negara-Negara Islam dalam Perundingan Damai Arab Saudi dan Iran

1 Mei 2023   14:05 Diperbarui: 1 Mei 2023   14:08 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: CNN Indonesia

Namun terlepas dari siapa pun yang menjadi pemrakarsa, motif serta cara berdamai, kedua negara ini memang seharusnya damai. Karena pada akhirnya, bukan hanya negara lain saja yang membutuhkan kedua negara ini untuk damai, kedua negara ini juga butuh damai. Meski

Iran tentunya mesti mengurangi musuh dan memperbanyak teman. Setelah terus menerus di embargo Amerika dan teman-temannya, negeri ini mau tidak mau mesti membuka hubungan dengan negara lain. Untuk membantunya keluar dari krisis.

Baca juga;

Asykar, Penjaga Ketertiban Masjidil Haram Makkah dan Lelaki Arab Saudi

Begitu juga dengan Arab Saudi. Rasa aman dan nyaman yang selalu diupayakan Kerajaan untuk warganya, mesti didukung dengan tidak adanya permusuhan dengan negara lain.

Terlebih Visi 2030 yang menjadi haluan terbaru Arab Saudi. Visi baru pengelolaan negara yang mensyaratkan adanya keamanan.

Upaya MBS membuat The Mukaab yang bernilai ratusan triliun, membangun King Salman Airport dengan 6 runaway serta mendirikan Riyadh Air untuk menarik wisatawan dunia akan sia-sia. Bila Riyadh terus menerus berada dalam ancaman musuh.

Hira Cultural District, Cara Orang Arab Saudi Jualan Ke Orang Indonesia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun