Mohon tunggu...
Bangun Sayekti
Bangun Sayekti Mohon Tunggu... Apoteker - Pensiunan Pegawai Negeri Sipil

Lahir di Metro Lampung. Pendidikan terakhir, lulus Sarjana dan Apoteker Fakultas Farmasi Universitas Gadjah Mada di Yogyakarta.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Gusti Allah Mung Siji

14 Juni 2021   06:08 Diperbarui: 14 Juni 2021   06:40 280
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Gusti kang siji angratoni ing jagad royo iki

Kita mengakui keberagaman agama di bumi pertiwi

Dengan berbagai sebutan tuhan sesuai yang mengimani

Ketahuilah bahwa itu semua hanya sebutan sejati

Gusti yang maha esa sebagai penguasa jagad raya ini

He manungso dho prasopo maring diri pribadi

Tan ono gusti telu papat limo ing jagad royo iki

Yen wus pono kapetekno ono telenging ati

Kito kabeh kudu yakin gusti iku mung siji

Hai manusia berjanjilah dengan diri pribadi

Tidak ada tuhan tiga empat lima di jagad raya ini

Kalau sudah memahami tempatkanlah dalam hati sanubari

Tuhan hanya satu itulah yang wajib kita semua yakini

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun