Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.780 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 24-04-2024 dengan 2.172 highlight, 17 headline, dan 106.868 poin. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Cinta Itu Seharusnya Kita

7 April 2024   18:17 Diperbarui: 7 April 2024   18:33 70
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi pixabay.com

Seperti rindu
Kata-katamu membuat hatiku menunggu
Seolah kau itu hanya sedang ragu
Aku sungguh tak tahu

Sepertinya aku rindu
Tapi bagaimana kalau ternyata kau justru membenci
Atau hanya tak mau saja bertemu
Aku sunvguh tak tahu

Kau tak bicara
Lalu aku harus bagaimana
Kau tak bersuara
Apa aku harus menerka
Lalu buat apa

Bukankah cinta seharusnya adalah kita
Kalau hanya aku semata
Itu tak bisa
Kalau hanya sepihak saja
Itu sungguh menyakitkan luar biasa

Maka jalani saja
Jika nanti kita bersama
Mungkin Tuhan yang sedang berkarya
Agar kita menjadi perlambang kisah cinta
Sejati, abadi, meski harus saling menerima luka
Namun pada akhirnya
Cinta itu memberi bahagia

 ....
Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
7 April 2024

2-2.769

Baca juga: Syarat Cinta

Baca juga: Bersenjatakan Lelah

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun