Mohon tunggu...
Nur Afdalia Wahyuddin
Nur Afdalia Wahyuddin Mohon Tunggu... Lainnya - mahasiswa

saya adalah sosok anak perempuan yang suka nuansa perkampungan,kampung sangat cocok sebagai tempat untuk terdiam dan memikirkan betapa besar nikmat yang di berikan maha kuasa kepada hambanya.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kesadaran Pemuda yang Diharapkan

12 September 2022   05:59 Diperbarui: 12 September 2022   06:30 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

lalu suarakan fakta penderitaan yang ada di negri mu 

ungkit semua janji mereka yang manis

di waktu mereka berjanji rakyat dalam negri tersenyum bahagia 

namun tindakan mereka menghasilkan air mata rakyat 

bergeraklah wahai pemuda

sebagai mana pesan soekarno yang akan mengguncangkan dunia melalui pemuda 

tidak kah kalian sedih melihat negri mu yang di tindas oleh mereka yang haus akan rupiah 

wahai pemuda..

pikirkan orang tua kita,saudara kita dan keluarga kita

mereka semua ingin menyuarakan kesengseraan yang meraka rasakan

tatapi apalah daya mereka tak mampu akan hal itu

pemuda,,, pemuda,,, hidup pemudaa

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun