Mohon tunggu...
MUHAMMAD RIANDY
MUHAMMAD RIANDY Mohon Tunggu... MAHASISWA

Membuat Artikel

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Peran Kepemimpinan Dalam Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia Di Desa Singajaya

28 Mei 2025   12:00 Diperbarui: 28 Mei 2025   11:46 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Pengembangan SDM di desa tidak terlepas dari berbagai tantangan struktural dan kultural. Tantangan utama adalah rendahnya tingkat pendidikan dan keterbatasan fasilitas pelatihan. Banyak masyarakat desa yang tidak memiliki akses ke pendidikan tinggi atau pelatihan kerja yang relevan. Armstrong (2017)[19] mengungkapkan bahwa kurangnya investasi di sektor pendidikan dan pelatihan menjadi penyebab stagnasi kualitas SDM di banyak daerah tertinggal.

Kendala lainnya adalah resistensi terhadap perubahan, minimnya motivasi masyarakat untuk belajar hal baru, dan masih kuatnya ketergantungan terhadap bantuan pemerintah. Dalam konteks digitalisasi, kesenjangan teknologi antara desa dan kota juga menjadi tantangan tersendiri (Inderscience, 2023)[20].

Faktor lain yang tidak kalah penting adalah lemahnya koordinasi antara pemerintah desa dan stakeh older eksternal, seperti Dinas Pendidikan, lembaga pelatihan, dan sektor swasta. Tanpa sinergi dan dukungan yang kuat, upaya peningkatan SDM sering kali berjalan sendiri-sendiri dan tidak berkelanjutan.
Lemahnya koordinasi antara pemerintah desa dengan stakeholder eksternal. Pihak-pihak eksternal ini meliputi Dinas Pendidikan, lembaga pelatihan keterampilan, perguruan tinggi, organisasi non-pemerintah (LSM), serta sektor swasta yang memiliki potensi besar untuk berkontribusi dalam penguatan kapasitas masyarakat desa.

Indikator Sumber Daya Manusia

Partisipasi Aktif dalam Program Pemberdayaan Marquardt (2017)[21] SDM yang berkualitas ditunjukkan oleh tingginya tingkat keterlibatan masyarakat dalam kegiatan pembangunan desa, pelatihan, musyawarah, dan program pemberdayaan berbasis masyarakat.

1.Tingkat Keterlibatan dalam Kegiatan Pembangunan Desa

2.Partisipasi dalam Kegiatan Pelatihan

3.Keterlibatan dalam Musyawarah Desa

4.Partisipasi dalam Program Pemberdayaan Masyarakat

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun