Mohon tunggu...
Miayazlin
Miayazlin Mohon Tunggu... Penulis

Penikmat kopi senja, film, buku, lagu, komedi

Selanjutnya

Tutup

Cerbung

BUKU HARIAN REMAJA GALAU: Lewat Tengah Malam

7 Februari 2025   09:09 Diperbarui: 7 Februari 2025   09:09 89
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jendela kamarku (karya:Almayra)

“Hh?” Aku menoleh ke arah dengan posisi kepala masih terkulai di atas meja.

“Jangan sampai Bu Retno melihat, nanti abis lo diceramahin,” katanya memperingatkan.

Bu Retno adalah guru yang sedang mengajar mata pelajaran Bahasa Indonesia. Namun saat ini dia sedang menulis catatan di white board di depan kelas, jadi dia tidak melihatku.

Dengan susah payah aku menegakkan badan.

“Abis bergadang ya nonton drakor?” Gaby bertanya lagi.

Aku menggeleng. “Abis baca buku,” jawabku.

Mata Gaby terbelalak.

“Anjay… Hebat banget baca buku sampai bergadang. Buku apaan, sih?”

“Buku harian.”

“Hah?! Buku harian siapa? Taylor Swift?”

“Emang ada?”

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerbung Selengkapnya
Lihat Cerbung Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun