Mohon tunggu...
Latifah Maurinta
Latifah Maurinta Mohon Tunggu... Novelis - Penulis Novel

Nominee best fiction Kompasiana Awards 2019. 9 September 1997. Novel, modeling, music, medical, and psychology. Penyuka green tea dan white lily. Contact: l.maurinta.wigati@gmail.com Twitter: @Maurinta

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Cerpen | [Papa dan Ayah] Komitmen 95 Persen

15 November 2019   06:00 Diperbarui: 15 November 2019   06:07 263
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: happyfathersday.net

Kau menyimpan rasa, kau menyimpan rasa cinta

Nyatakan padaku, nyatakan padaku

Perasaan itu, perasaan itu cinta (Vierra-Dengarkan Curhatku).

**    

-Fragmen Silvi

Aduh, punggungku pegal. Seharian ini aku menyiapkan perlengkapan untuk LKO besok pagi. Perlahan aku bangkit, meluruskan pinggang.

Kuedarkan pandang ke kamarku. Kamar bernuansa pink dan penuh dekorasi Disney Princess itu sudah seperti kapal Titanic setelah karam. Awalnya, aku berniat menyiapkan perlengkapan LKO tanpa keluar biaya. Biarlah uang sakuku dihemat saja untuk keperluan lain. Kamarku yang rapi jadi korban. Aku mengobrak-abrik seisi kamar, mencoba mencari barang lama yang sesuai dengan daftar perlengkapan pemberian Frater Gabriel.

Ketukan halus terdengar di pintu kamar. Ayah berdiri di ambang pintu. Ia melempar senyum menawan ke arahku. Satu tangannya menjinjing tas ransel baru.

"Sayang, ini buat LKO. Bagus, kan?"

Mataku melebar. Harusnya Ayah tak perlu repot-repot.

"Ayah, makasih ya. Jadi ngerepotin...uangnya, kan, bisa buat bayar pengobatan Ayah." kataku berterima kasih.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun