Mohon tunggu...
ILDA ISTIANAH
ILDA ISTIANAH Mohon Tunggu... Freelancer - mahasiswi IAIN JEMBER

"Perjalanan menempuh seribu mil dimulai dengan satu langkah."

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengembangan Indikator serta Pemilihan Materi dalam Pembelajaran Fiqih di Madrasah Tsanawiyah

9 Maret 2021   11:13 Diperbarui: 9 Maret 2021   11:57 3222
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

 

4) Pengembangan keimanan dan ketakwaan kepada Allah Swt serta akhlak mulia peserta didik seoptimal mungkin, melanjutkan yang telah di tanamkan lebih dahulu dalam lingkungan keluarga.

 

5) Pembangunan mental peserta didik terhadap lingkungan fisik dan sosial melalui ibadah dan muamalah.

 

6) Perbaikan kesalahan-keslahan, kelemahan-kelemahan peserta didik dalam keyakinan dan pelaksanaan ibadah dalam kehidupan sehari-hari.

 

7) Pembekalan peserta didik untuk memahami fikih atau hukum Islam pada jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

 

Ruang Lingkup Pembelajaran fikih diarahkan untuk mengantarkan peserta didik dapat memahami pokok-pokok hukum Islam dan tata cara pelaksanaaannya untuk diaplikasikan dalam kehidupan sehingga menjadi muslim yang selalu taat menjalankan syariat Islam secara kaffah (Sempurna). Ruang lingkup fikih di Madrasah Tsanawiyah meliputi pengaturan hukum Islam dalam menjaga keserasian, keselarasan, dan keseimbangan antara hubungan manusia dengan Allah swt dan hubungan manusia dengan sesama manusia.

 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun