Mohon tunggu...
Ari Budiyanti
Ari Budiyanti Mohon Tunggu... Guru - Lehrerin

Sudah menulis 2.780 artikel berbagai kategori (Fiksiana yang terbanyak) hingga 24-04-2024 dengan 2.172 highlight, 17 headline, dan 106.868 poin. Menulis di Kompasiana sejak 1 Desember 2018. Nomine Best in Fiction 2023. Masuk Kategori Kompasianer Teraktif di Kaleidoskop Kompasiana selama 4 periode: 2019, 2020, 2021, dan 2022. Salah satu tulisan masuk kategori Artikel Pilihan Terfavorit 2023. Salam literasi 💖 Just love writing 💖

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kisah Cinta Buku di Masa Lalu

25 Maret 2021   12:40 Diperbarui: 25 Maret 2021   13:03 281
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber foto: FB/TitlewaveforBooks via FB page Books With Fitzmaurice

Mengenang dalam ingatan yang tersimpan
Kisah indah kala masa kecil nan indah
Tentang buku-buku yang bertebaran
Dalam tenang damai kudengarkan aneka kisah

Lembut suaramu menenangkan jiwa
Kala tiap aksara yang terajut teralun manis
Aku dalam nyaman terdalam duduk di pangkuan tanpa tangis
Berpetualang bersamamu dalam pesona serunya perjalanan rasa

Karena semenjak kecilku telah diperkenalkan
Dalam dongeng-dongeng menarik disuguhkan
Tentang ilmu-ilmu yang tersembunyi di semesta
Agar ku lebih mencintai pengetahuan dalam rangkaian cerita

Jika hingga saat ini aku mencintai buku-buku
Tak lepas dari peran Ibu
Yang setia mengajarkan dalam sabar
Agarku senantiasa gemar belajar

...
Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
25 Maret 2021

Artikel ke 1429

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun