Mohon tunggu...
Jagat Alit
Jagat Alit Mohon Tunggu... Novelis - Konten Kreator

Mantan Super Hero. Sekarang, Pangsiun. Semoga Berkah Amin

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Cerpen | Sayembara di Negeri Koplak

26 Januari 2020   15:29 Diperbarui: 26 Januari 2020   15:32 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Diolah dari Pinterest.com

" Evi MerahMerona kamu sebagai si sulung tolong pimpin adik-adikmu yang cantik-cantik itu untuk ikut sayembara. Mami yakin, pasti salah satu dari kalian ada yang terpilih!" suaranya kenes dan manja, memberikan perintah kepada serombongan anak gadisnya untuk mengikuti sayembara.

Evi MerahMerona hanya mengangguk kepala. Siapa yang tidak ingin jadi calon mantu Ratu penguasa Kerajaan Koplak.

Meski anak kandungnya bererot banyaknya, karena kebaikan hati MamaProduktif, ia masih mempunyai anak angkat satu lagi yaitu Janeeta KuningKemuning.

*
Singkat cerita, berangkatlah Evi MerahMerona dengan saudara-saudaranya mengadu untung merebutkan hati dan cinta si Pangeran Jagat Asmoro Bangun.

Di sewanya bus double decker Semalam Sampai untuk membawa rombongan bak bidadari itu ke Negeri Koplak.

Suro BledekDisiangHari dan MamaProduktif melepas kepergian anak-anaknya dengan ceria.

Dilepasnya mereka sampai bus besar itu menghilang di balik bukit.

Dan...

" Pi... Ayuk... kita... Hehem... Hehem... mumpung rumah sepi!" ajak MamaProduktif dengan manja. Ia bergelayut mesra di bahu suaminya, menuju kamar mereka. Teett*** sensor.

=====

Bus yang membawa rombongan menjemput impian. Melewati setengah lebih wilayah Negeri Koplak. Naik gunung, turun gunung. Naik bukit, turun bukit. Keluar masuk hutan ( ini kayak Sawung Kampret masuk Pramuka ).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun