Mohon tunggu...
Sumardinsyah
Sumardinsyah Mohon Tunggu... Penulis - Pencari Inspirasi

Penulis lepas pada media online lokal

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kalbu Temaram Malam

11 April 2021   19:31 Diperbarui: 11 April 2021   19:40 71
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Duduk bersimpuh
Melihat cahaya temaram
Samar kulihat aksara di temani tanda baca
Bermain perasaan yang diwakili oleh gambar
Bunyi selain binatang malam bertubi datang nya
Kadang menyakiti tangan hanya untuk usir nyamuk

Ku diam,
Berpikir dan berusaha berimajinasi
Berharap malam akan panjang
Tepis semua gelisah diri
Yang masih berselimutkan masalah
Ku berdoa kepada Mu ya Rabb..
"Hidayahkan lah hamba Mu ini jalan terang
Dekatkan diri ini kepada perintah Mu
Agar selalu jadi sholeh dan pemaaf"

Aamiin..

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun