Mohon tunggu...
Stephen Sihombing
Stephen Sihombing Mohon Tunggu... Pemuka Agama - mengabdi bagi kemanusian dengan keteladanan Yesus

mengembangkan narasi iman bagi kebahagiaan umat http://sgrsihombing.blogspot.com/

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Khotbah Minggu 3 Sesudah Epifani

27 Januari 2019   06:16 Diperbarui: 27 Januari 2019   07:07 240
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

***

Sebagai umat Tuhan, kita bersyukur sebab oleh karena Injil Yesus Kristus, kita dapat menjalani hidup kita sebagai hamba-hamba Tuhan yang hidup dengan hikmat Allah. Artinya, kita meyakini bahwa kekuatan Injil senantiasa memampukan kita untuk dapat mengasihi dengan tulus lewat berbagai perbuatan baik misalnya: memberikan penghiburan bagi yang berduka; memberikan semangat bagi yang putus asa; mendoakan mereka yang dalam sakit dan beban berat; membantu secara finasial bagi mereka yang dalam kekurangan dan menghadapi bencana; mengampuni yang bersalah dan mendoakan mereka; menopanh hamba-hamba Tuhan dengan segala pergumulannya serta memiliki kesabaran sekalipun di tengah aniaya dan penderitaan hebat,

***

Dalam zaman seperti sekarang ini, memiliki hikmat Tuhan merupakan sebuah kebutuhan besar. Mempercayai Tuhan Yesus dalam segala aspek hidup kita memberikan kepada kita pengertian baru bahwa kuasa Allah bekerja dalam banyak hal dalam hidup kita. Tidak hanya menyembuhkan yang sakit; menghibur yang berduka, tetapi juga menyatukan mereka yang dalam konflik di tenga persekutuan.

***

Hidup kita hendaknya jadi kesaksian yang baik dan berkat bagi banyak orang. Sebagaimana Tuhan Yesus yang tersalib, hendaknya kita dapat mengampuni dan berdamai agar dengan demikian doa dan pelayanan kita menjadi bukti nyata dari hidup bersama Tuhan yang benar-benar diberkati. Amin. 

********

Khotbah Minggu, 27 Januari 2019 di jemaat GPIB Bethesda, Jakarta Pusat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun