Mohon tunggu...
Paundra Jhalugilang
Paundra Jhalugilang Mohon Tunggu... -

Seorang lulusan Ilmu Sejarah UI yang sedang menempuh S2 Pascasarjana Ilmu Komunikasi UI dan bekerja sebagai wartawan olahraga harian olahraga "Top Skor"

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Pulsa Gratis..

6 Juli 2011   16:57 Diperbarui: 26 Juni 2015   03:53 17
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Meski begitu, dalam memulai proyek ini saya tetap akan memberikan bumbu supaya menarik. Saya mencoba memakai teori interpretasi pesan ala Charles Osgood dan teori atribusi karangan Fritz Heider (halaaah.. liburan woi!!). Saya membagi dua sesi pengiriman. Untuk pengiriman yang pertama, saya kirim sms dengan desain agak sedikit menjebak:

“Guys, adakah di antara kalian yang lg ga punya pulsa? Kalo ada yg lg ga punya pulsa sgera sms gw biar gw isiin. Thx”

Saya katakan menjebak. Mengapa? ya silahkan saja pikir sendiri, kalau pulsanya habis tentu tidak bisa balas sms dong. Sekaligus, saya ingin melihat seberapa cermat mereka yang membaca sms saya. Mohon diperhatikan, saya hanya akan mengirim pulsa untuk yang sudah habis, bukan yang masih ada tapi tinggal sedikit. Dan benar saja, dua sms langsung hadir seketika setelah saya mengirim sms kepada 19 teman kuliah saya. Mereka termakan jebakan off-side yang dibuat Giorgio Chiellini dan kawan-kawan.

“Isiin pulsa gw dong pon.”

“Knp lu? Gw gak ada neh. 4 rupiah doank. Hahaha.”

Nah, kena deh.. Tentu saja keduanya langsung saya balas dengan simpel,


“Nah, itu punya..” (hahaha.. mampus lu)

Lucunya, dua orang konyol itu masih berusaha dengan membalas,

“Tinggal 100 perak pulsa gw pon. Nih pulsa terakhir…” (nice try, dude)

“Oh iye ye.. tp ga bisa nlpn, pon.”

Tapi, ada yang sedikit lebih pintar supaya tidak terjebak sms saya dengan memberikan nomor lain. Mantap bro…

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun