Mohon tunggu...
Nurul Rahmawati
Nurul Rahmawati Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger bukanbocahbiasa.com | IG @bundasidqi | Twitter @nurulrahma

Halo! Saya Ibu dengan anak remaja, sering menulis tentang parenting for teens. Selain itu, sebagai Google Local Guides, saya juga kerap mengulas aneka destinasi dan kuliner maknyus! Utamanya di Surabaya, Jawa Timur. Yuk, main ke blog pribadi saya di www.bukanbocahbiasa.com

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Resep Soto Ayam Pacitan Warisan Keluarga (Bonus Mie Ayam dan Rujak!)

7 April 2024   13:10 Diperbarui: 7 April 2024   13:25 995
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sajian yang Terhidang saat Lebaran  (dok. bukanbocahbiasa.com )

1/2 sdt garam

2 biji asam jawa

100 ml air panas

Ulek atau blender kacang tanah sangrai, tidak perlu terlalu halus.

Ulek cabai rawit, asam jawa dan gula jawa hingga halus, tuang air panas sedikit demi sedikit hingga bumbu kental.

Masukkan bumbu ke dalam panci, panaskan hingga mendidih. Masukkan kacang tanah, aduk rata.

Masak hingga bumbu mengental dan rasanya sudah pas.

***

Masih banyak varian resep lain yang diwariskan Ibuku, tapi capek ngetiknya, euy :)

Selamat merayakan hari-hari terakhir Ramadan ya gaessss... Semoga Allah terima semua ibadah kita, dan mempertemukan kita semua dengan bulan suci tahun mendatang. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun