Mohon tunggu...
Nurul Rahmawati
Nurul Rahmawati Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger bukanbocahbiasa.com | IG @bundasidqi | Twitter @nurulrahma

Halo! Saya Ibu dengan anak remaja, sering menulis tentang parenting for teens. Selain itu, sebagai Google Local Guides, saya juga kerap mengulas aneka destinasi dan kuliner maknyus! Utamanya di Surabaya, Jawa Timur. Yuk, main ke blog pribadi saya di www.bukanbocahbiasa.com

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Resep Soto Ayam Pacitan Warisan Keluarga (Bonus Mie Ayam dan Rujak!)

7 April 2024   13:10 Diperbarui: 7 April 2024   13:25 1599
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sajian yang Terhidang saat Lebaran  (dok. bukanbocahbiasa.com )

Dalam hitungan hari, insyaAllah kita akan bersua dengan Lebaran. Sudah terbayang aneka makanan enak penggugah selera? Opor ayam, rendang, sambal goreng hati, ketupat, dan berbagai side dish yang super yummy! 

Eitsss, kalau di keluarga kami, biasanya malah menghindari masakan seperti itu. Serba bersantan, khawatir angka kolesterol melonjak girang hehehehe. Kami malah memilih untuk masak hidangan berbahan utama protein hewani, diguyur dengan kuah yang light bin segar. Yap, SOTO AYAM PACITAN.

Sebenarnya yang khas dari soto ayam Pacitan adalah taburan kacang tanah goreng sebagai condiment-nya. Tapi, ini bebas ya gaes, menyesuaikan selera masing-masing. Yang suka kacang, monggo. Yang merasa nggak cocok dengan topping kacang, ya di-skip saja. Toh, INTI dari soto Pacitan adalah olahan ayam plus broth/ kuah kaldunya yang mantap.

Berikut ini resepnya:

Bahan:

1 ekor ayam kampung

2 buah jeruk nipis

Bumbu utuh:

3 lembar daun salam

4 lembar daun jeruk

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun