Mohon tunggu...
Nadya Prastika
Nadya Prastika Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Hubungan Internasional

Pemelajar ilmu sosial

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Tantangan Habibienomics dalam Kebijakan Ekonomi Negara Indonesia

22 Maret 2023   05:17 Diperbarui: 22 Maret 2023   05:38 188
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Bukti lainnya adalah laporan pertanggungjawabannya yang ditolak MPR sehingga Bj.Habibie berhenti dari posisinya sebagai presiden dan Habibienomics tidak lagi dibahas setelahnya.

Pada kenyataanya, adanya globalisasi ekonomi yang memasukkan teknologi sebagai unsur faktor produksi kini semakin terlihat di perekenomian internasional. Negara-negara bersaing dengan memanfaatkan teknologi untuk bisa memajukan negaranya. 

Konsep Habibienomics dirasa benar dalam hal ini. Justru penggunaan keunggulan komperatif Indonesia yang telah lama diandalkan dapat terombang-ambing karena pergerakan harga komoditas SDA. Indonesia perlu mempertimbangkan konsep Habibienomics ini sebagai strategi jangka panjang untuk keberlangsungan perekonomian Indonesia. SDA dapat berkurang bahkan habis seiring waktu sehingga negara perlu beralih untuk tidak terlalu mengandalkan SDA, yakni dengan pemanfaatan teknologi dimana perekonomian dapat maju serta SDA dapat terjaga.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun