Mohon tunggu...
Marsyidza Alawiya
Marsyidza Alawiya Mohon Tunggu... Jurnalis - Sarjana Kertas

Manusia bodoh yang tak kunjung pintar

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kota Keberadaban

11 Mei 2024   12:41 Diperbarui: 11 Mei 2024   12:44 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pondok Pesantren Nurul Jadid

 

Di kota keberadaban ini, aku diajari berdoa

Di setiap renung, apalagi disaat gelabah tak kenal ujung

Mendidik hati agar selalu tunduk,

Tak terpuruk, meski kaki berjalan sudah tersuruk-suruk

 


Di kota keberadaban ini aku dipeluk

Di mana rahman dan rahim-Nya tak kenal  suntuk

Datang dan mengayomi, meski aku hanya sedang duduk-duduk

Sesekali bercerita agar aku tak selalu mengantuk

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun