Mohon tunggu...
Suharyanto Mallawa
Suharyanto Mallawa Mohon Tunggu... Pustakawan - Pustakawan Perpusnas

Belajar Menulis Kepustakawanan dan Perpustakaan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Kang Maman: Literasi, Peradaban, Buku, dan Perpustakaan

16 Agustus 2022   07:22 Diperbarui: 16 Agustus 2022   07:23 459
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 Sumber foto : Kanal Youtube Perpustakaan Nasional

Narasi Inklusi

Kita butuh pustakawan-pustakawan  yang hadir di sekitar kita untuk menjadi teman bicara kita, untuk menjadi teman membedah buku

Kita menginginkan pustakawan yang menemani kita bagaimana cara mengakses buku-buku diperpustakaan

Kita mau adanya perpustakaan yang benar-benar inklusi, perpustakaan yang terbuka dan dapat dikunjungi oleh berbagai kalangan terutama masyarakat sekitar tanpa batasan keanggotaan

Kang Maman dalam karya

Maman Suherman atau dikenal dengan nama pena Kang Maman telah mengisi peradaban bangsa, hadir di tengah-tengah penggiat literasi, menebarkan narasi dalam goresan pena, mengisi ruang-ruang perpustakaan dengan bukunya, menjelajah dunia virtual dengan buku digital, menghiasi dengan pencerahan di media massa dan media sosial. 

Kang Maman jejak pena dalam kurun waktu 10 tahun telah menghasilkan 31 judul buku sebagai bagian dari  literasi, peradaban, buku dan perpustakaan

1. Cinta Itu Alasan Sekaligus Tujuan, 2022
2. Humor at Work, 2022 (Sebuah Antologi, menulis bersama penulis lainnya IHIK3)
3. Aku Lelakimu, Setia Menantimu, 2022
4. Nusantara Pelabuhan Hati, 2022
5. 99 Mutiara Hijabers, 2022
6. Bahagia Bersama, 2021
7. Re dan peRempuan, 2021
8. Ibu Sebuah Obituari Cinta, 2020
9. Aku Menulis Maka Aku Ada, 2020
10. Milenial & Turnover, 2020
11. Ada Nama Yang Abadi di Hati Tapi Tak Bisa Dinikahi, 2020
12. Cinta Itu Alasan Sekaligus Tujuan, 2020
13. Bukan Buku Agama Bukan Resep Masakan, 2020
14. Reinkarnasi, 2020
15. Hidup Kadang Begitu, 2020
16. Hijaber Jika Itulah Jalanmu, 2019
16. Perempuan Jika Itulah Namamu, 2018
17. Bapakku Indonesia, 2018
18. Bhinneka Tunggal Cinta, 2018
19. Sundulman, 2017
20. Aku Takut KehilanganMu, 2017
21. NoTulen Tidak Asli Tapi Hamba Allah, 2017
22. Mutiara Kehidupan,  2017
23. peREmpuan, 2016
24. 99 Mutiara Hijabers,  2015
25. Notulen Cakeppp 2, 2015
26. Virus Akal Bulus, 2014
27. Notulen Cakeppp, 2014
28. RE:, 2014
29. Bokis2, 2013
30. Bokis, 2012
31. Matahati, 2012

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun