Mohon tunggu...
Elvara Surya Artha Tania
Elvara Surya Artha Tania Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa S1 Pendidikan Ekonomi

Banyuwangi Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Sosialisasi pada Remaja Perempuan Mengenai Urgensi Pendidikan dan Karir bagi Wanita

7 Juni 2021   14:18 Diperbarui: 7 Juni 2021   14:53 396
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemberian materi mengenai Wanita, Pendidikan, dan Karir

 Dan setelah lulus kuliah ia lebih memilih untuk menjadi wirausahawan di bidang hasil tani. Tentu respon masyarakat sekitar akan muncul dengan menganggap bahwa keputusan tersebut tidak baik, tetapi bisa jadi bagi pelakunya memilih menjadi wirausahawan merupakan keputusan yang sangat menyenangkan. Yang terpenting adalah bagaimana seseorang dapat mengembangkan dirinya sesuai dengan nuraninya, dapat bermanfaat bagi lingkungannya dan masyarakat di sekitarnya, serta tidak melanggar nilai norma ditetapkan.

Berkenaan dengan persepsi sebagian masyarakat yang menganggap bahwa berstatus sebagai wanita berkarir tidak cocok untuk dilakukan, hal tersebut memang masih menjadi pro kontra. Tergantung pandangan masing-masing pihak yang berhubungan. Tetapi menurut penyaji menjadi wanita berkarir merupakan suatu keputusan yang tepat. Karena dengan begitu perempuan tidak perlu bergantung sepenuhnya kepada pihak lain misalnya orangtua atau suami. 

Karena dengan memiliki pekerjaan sendiri atau memiliki keterampilan yang dapat dikembangkan seseorang dapat memperkaya dirinya dengan segala hal yang dijalankan sesuai dengan nuraninya. Kalaupun seorang perempuan memilih untuk tidak bekerja, setidaknya keputusan tersebut tumbuh dari dalam diri bukan sebagai sebuah paksaan keadaan atau pihak lainnya. Berkarir tidak selalu berhubungan dengan bekerja. Tetapi berkarir menjadi bentuk pengembangan diri yang bertahap dan diharapkan mengalami perkembangan dan kemajuan dari keadaan sebelumnya. Pengembangan diri untuk meningkatkan keterampilan diri misalnya berlatih menjahit, giat dalam melakukan hobi berkebun, melukis, atau membuat kerajinan.

Daftar Rujukan

Alfari, Shabrina. 2019. “Yuk, Kenalan dengan Macam-Macam Beasiswa Sebelum Memilih”. (Online), https://www.ruangguru.com/blog/yuk-kenalan-dengan-macam-macam-beasiswa-sebelum-memilih.  Diakses 27 Mei 2021.

Gunawan, H. 2012. “Pendidikan Karakter”. Bandung: Alfabeta. (Online) https://www.academia.edu/download/54737614/15.1_Pendidikan-Karakter.pdf. Diakses pada 26 Mei 2021.

Media Indonesia. 2019.”Kebijakan UKT Minta Dikaji Ulang”. (Online), https://mediaindonesia.com/nusantara/218317/kebijakan-ukt-minta-dikaji-ulang. Diakses 27 Mei 2021.

Dokumentasi

Pemberian materi mengenai Wanita, Pendidikan, dan Karir
Pemberian materi mengenai Wanita, Pendidikan, dan Karir

Sesi diskusi
Sesi diskusi
Foto bersama peserta sosialisasi
Foto bersama peserta sosialisasi
Beberapa tampilan materi yang disajikan (8 dari total 18 slide)
Beberapa tampilan materi yang disajikan (8 dari total 18 slide)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun