Mohon tunggu...
Diah Asih Sukesi
Diah Asih Sukesi Mohon Tunggu... Administrasi - Hobby Menulis, Travelling, Masak jika mau

Pegawai Menikah dan memiliki 3 orang anak

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Makna Kemerdekaan Adalah Berkarya Dalam Kebaikan

17 Agustus 2022   23:40 Diperbarui: 19 Agustus 2022   05:26 410
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tips Bu Dewi adalah cerita di tempat tepat dan yang bisa memberikan solusi karena dengan bercerita bisa menjadi obat dari luka hati.

  1. Riskiani, SE, ASN di RSUD Buton Tengah, Relawan LSM Appack dan Penulis

Tahun 2016 Bergabung di Aliansi Peduli Anak dan konsern pada Pemberdayaan Perempuan dan anak. Pasien yang ditangani adalah insomnia, yaitu pasien sulit mengalami tidur di malam hari. Padahal secara fisik sehat ternyata setelah melalui konseling diketahui sang pasien tersebut pernah mengalami trauma psikis yaitu ayahnya bercerai dari sang ibu ketika pasien ini masih dalam kandungan. 

Akhirnya sang pasien berhasil disembuhkan melalui membangun komunikasi dengan hati yaitu dengan orang tua penulis yaitu ibunya saat itu menjabat sebagai perawat kesehatan, motto sang bunda kesembuhan berawal dengan pendekatan hati setelah bercerita akhirnya si pasien tersebut bisa normal kembali dan tidak mengalami luka bathin lagi. Dan sudah bisa  memaafkan sang ayah.

  1. Yanuardi Syukur Presiden Rumah Produksi Indonesia. 

Ketika kita mengalami sakit baik itu  fisik atau jiwa tetap harus berkarya.

Beliau mengisahkan kisah Nabi Aiyub yang mengalami sakit hingga 18 tahun yaitu menderita sakit kulit tetapi setelah itu Alloh swt memberikan segalanya baik harta maupun tahta karena buah dari keikhlasannya.

Ada seseorang yang ketika menderita penyakit ada dua cara pandang di satu sisi yaitu  berpikir negatif sedangkan sudut pandang lain  tetap berpikir positif dan kita harus terus berkarya apapun bentuknya. 

Beliau berkisah dahulu ketika sekolah di jenjang SMP sempat menderita jantung dan harus sering bolak balik rumah sakit awalnya bosan tetapi suatu saat ketika sedang berada di RS sempat bertemu Seorang artis yaitu penyanyi yang tenar dengan lagunya yang berjudul tenda biru yaitu Teteh Deasy Ratna Sari…hal itu sudah sangat membuatnya bahagia. 

Pesan beliau apapun kesakitan yang kita alami dalam hidup sikapi dengan selalu berpikir positif dan selalu berkarya dan menebar kebaikan.

Beliau sempat berkisah ketika di usia 17 tahun sempat mengalami masa kerusuhan antara pasukan hitam dan putih dan akhirnya karena wilayahnya dikepung dan ini bisa merengut nyawanya akhirnya Pak yanuar berdoa kepada Alloh swt agar nyawanya diselamatkan dan akhirnya beliaupun selamat hingga beliau bernazar akan melakukan kebaikan si sepanjang hidupnya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun