Mohon tunggu...
Hadi Saksono
Hadi Saksono Mohon Tunggu... Jurnalis - AADC (Apa Aja Dijadikan Coretan)

Vox Populi Vox Dangdut

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Cita-Cita Kandas di Ibu Kota

14 Mei 2022   06:00 Diperbarui: 14 Mei 2022   06:07 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi KRL (dok: pribadi)

 "Kenapa Mas?" tanya seorang jamaah yang sedari tadi memperhatikan.

"Saya ketiduran. Pas bangun, uang saya  di dompet sudah tidak ada di tas. Cuma ditinggalin KTP sama surat-surat penting saja."

"Astaghfirllah aladzim, tega banget tuh orang. Mas bukan asli sini ya?"

"Saya datang ke Jakarta karena ada panggilan tes kerja. Eh pas sehari sebelum jadwal tes, kantornya kebakaran."

"Ya Allah ... turut prihatin. Mas sedang cari kerja ya?"

"Saya nggak mungkin pulang mas, kasihan orang tua saya kalau tahu ..."

"Iya Mas, saya paham. Kenalkan saya Ibnu dan ini kawan saya, Reza. Kami ini petugas kebersihan di KRL Jabodetabek. Kalau masnya mau kerja seperti kami. Besok ikut kami melamar ke kantor outsourcing-nya"

 "Yang bener Mas Ibnu?"

"Iya. Yuk besok ikut saya ke kantor perusahaan outsourcingnya"

"Terima kasih banyak Mas Ibnu, terima kasih....terima kasih"

Kholil pun tak lagi memikirkan gengsinya sebagai lulusan strata 1 namun harus menjadi petugas kebersihan. Baginya, kebutuhan mengalahkan gengsi, karena ia berprinsip "Orang yang gengsi akan susah kaya, tapi orang yang kaya pasti akan bergengsi,"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun