Mohon tunggu...
Ahmad Zidan Rizqi
Ahmad Zidan Rizqi Mohon Tunggu... Guru - NIM 1903016088 PAI 1C

Mahasiswa UIN WALISONGO Semarang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pentingnya Pemahaman Mengenai Pengajaran pada Pendidikan Anak Usia Dini bagi Seorang Guru

22 Oktober 2019   02:09 Diperbarui: 22 Oktober 2019   02:21 2516
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

  1. Sentra Seni dan kreatifitas

  2. Sentra alam sekitar

  3. Sentra balok

  4. Sentra persiapan

  5. Sentra musik dan olah tubuh

3. Media Pembelajaran PAUD


Media dapat mewakili apa yang kurang mampu guru ucapkan melalui kata-kata atau kalimat tertentu. Bahkan keabstrakan bahan dapat dikonkretkan dengan kehadiran media (Syaiful Bahri Djamarah, 2010). Demikian juga menurut Mursid, media memiliki kedudukan yang sangat penting dalam mencapai tujuan pembelajaran secara efektif. Media dalam proses pembelajaran dapat mempertinggi proses belajar siswa dalam pembelajaran yang pada gilirannya diharapkan dapat mempertinggi hasil belajar yang dicapainya. Pesan yang akan dikomunikasikan adalah isi ajaran ataupun didikan yang ada dalam kurikulum, sumber pesannya bisa guru, siswa, orang lain ataupun penulis buku dan produser media; salurannya adalah media pendidikan dan penerima pesannya adalah siswa atau juga guru.
Berkaitan dengan hal tersebut, dalam bahan ajar ini jenis media tersebut Azhar Arsyad membagikan menjadi tiga kelompok besar, yaitu: media visual, media audio dan media audio visual.

  1. Media Visual

Media visual adalah media yang hanya dapat dilihat. Jenis media visual ini nampaknya yang paling sering digunakan oleh guru pada lembaga pendidikan anak usia dini untuk membantu menyampaikan isi dari tema pendidikan yang sedang dipelajari. Media visual yang sering digunakan antara lain; Gambar atau foto, Sketsa, Diagram, Bagan, Grafik, Kartun, Poster, Peta atau Globe, Papan Planel, dan Papan Buletin.

  2. Media Audio

Media audio adalah media yang mengandung pesan dalam bentuk auditif (hanya dapat didengar) yang dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian, dan kemauan anak untuk mempelajari isi tema. Contoh media audio yaitu program kaset suara dan program radio.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun