Mohon tunggu...
Wulan Istifara
Wulan Istifara Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Universitas Pembangunan Veteran Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

6 Tips Mengatasi Kesedihan Berkepanjangan

10 Desember 2021   18:46 Diperbarui: 10 Desember 2021   18:49 228
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: istockphoto.com

5. Mendekatkan diri kepada Tuhan

Hal yang kerap tidak diperhatikan oleh penderita adalah tidak mengerti apa yang dimau ataupun apa yang sedang ia coba raih. 

Padahal dalam menjalankan kehidupan di perlukan alasan untuk apa kita hidup dan alasan kita untuk tetap semangat dalam menjalani hidup agar saat menjalani segala aktivitas akan terasa menyenangkan dan ringan. Maka dengan cara berbicara dengan diri sendiri atau self talk akan membuat seseorang lebih mengerti diri sendiri.

Teman teman tahu self talk? Self talk adalah suatu aktivitas berdialog dengan diri sendiri dalam self talk akan hadir yang di sebut dengan alam bawah sadar sehingga kita dapat mensugesti diri sendiri. Contoh dari self talk misalnya berbicara pada diri sendiri meski acap kali mendapat presefektif sebagai indikasi kelainan jiwa. 

Di sisi lain berbicara dengan diri sendiri ada manfaat lainnya seperti menghilangkan stres, melatih kemandirian, menghilangkan rasa kesepian dan membuat kita lebih mencintai diri sendiri.

6. Datang ke Psikiater

Jika dirasa kesedihan tersebut tidak dapat hilang dengan tips tips diatas sudah sewajibnya untuk datang ke psikater karena tentunya psikiater akan lebih tahu dan lebih dapat memberi pengobatan yang lebih baik. Datang ke dokter psikater bukanlah hal yang memalukan dan bukan hal yang di anggap aib lagi. 

Karena kita sebagai manusia merupakan mahkluk yang memiliki keterbatasan dan perlu memerlukan bantuan orang lain untuk membantu menyelesaikan segala masalah kita. Yang utama adalah rutin dalam mengunjungi sesi konseling yang telah di atur dengan dokter psikater.

Semoga dengan informasi diatas kita dapat lebih meningkatkan rasa waspada dan dapat mengatasi kesedihan yang berkepanjangan. Agar saat dalam menjalani aktivitas sehari hari kita dapat fokus dan tetap berkembang sebagai manusia yang sukses dan berguna. Dan tidak lupa dalam memanusiakan manusia sebagaimana manusia diperlakukan.

Selamat meluangkan waktu untuk diri sendiri. Semoga segala kesedihanmu segera berlalu dan terlewati dengan baik sehingga di dalam kehidupan hanya akan ada kebahagian yang hadir dalam kehidupan mu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun