Temaram senja di cakrawala
Sungguh indah untuk dinikmati
Merah putih selalu kita bela
Tersimpan utuh dalam hati
-
Senja selalu kita nanti
Karena ia menjadi inspirasi
NKRI menjadi harga mati
Bukanlah hanya basa basi
-
Sungguh elok gelinang senja
Menjadi penghias cakrawala
Kepada Ibu Pertiwi saja
Tempat bersemayam Pancasila
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!