Mohon tunggu...
Himam Miladi
Himam Miladi Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Penulis Konten | warungwisata.com | Email : himammiladi@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

100 Tahun dari Hari Ini

4 April 2021   08:21 Diperbarui: 4 April 2021   08:26 338
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Seratus tahun dari hari ini, ketika telah musnah kemuliaan dan kekuasaan (ilustrasi diolah pribadi)

Kita akan menjadi bagian dari sejarah dalam memori generasi baru,

Sementara orang akan melupakan nama dan bentuk kita.

Seratus tahun dari hari ini,

Pada saat itu kita baru sadar, betapa segala harta yang kita miliki tak ada arti,

Kecuali yang kita sedekahkan.

Pada saat kita baru sadar, betapa setiap ilmu yang sudah kita pelajari tak bisa menolong kita,

Kecuali ilmu yang bermanfaat bagi sesama.

Pada saat itu kita baru sadar, betapa cueknya sanak saudara

Kecuali anak-anak saleh yang selalu mendoakan kita.

Seratus tahun dari hari ini,

Ketika telah musnah kemuliaan, kekuasaan, harta, kesehatan, dan anak,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun