Mohon tunggu...
Parfi Khadiyanto
Parfi Khadiyanto Mohon Tunggu... Dosen - pecinta lingkungan hidup dan arsitektur perkotaan

tinggal di semarang

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

Membuat Rumah dan Lingkungan yang Sehat (2)

19 Desember 2021   10:39 Diperbarui: 21 Desember 2021   12:30 325
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi ruang keluarga. (sumber: Unsplash/Spacejoy via kompas.com)

Ada persyaratan tertentu untuk mendapatkan air sumur yang sehat ini dengan memperhatikan kondisi lingkungan sekitar

Rumah harus memiliki halaman, di Jawa ada semacam pepatah yang berbunyi sebagai berikut, OMAH TANPA LATAR DUDU OMAH, KAMPUNG TANPA LAPANGAN DUDU KAMPUNG, KUTHO TANPA ALUN-ALUN DUDU KUTHO.

Jika diterjemahkan dalam Bahasa Indonesia sebagai berikut: RUMAH TANPA HALAMAN BUKAN RUMAH, KAMPUNG TANPA LAPANGAN BUKAN KAMPUNG, KOTA TANPA ALUN-ALUN (lapangan besar) BUKAN KOTA.

Di halaman rumah tersebut harus ada tanamannya, paling tidak ada dua jenis tanaman yaitu pohon tahunan (pohon besar) dan tanaman perdu (pohon kecil) sebagai peneduh dan penyejuk pandangan agar terasa lebih nyaman

(Masih bersambung dengan bahasan lingkungan yang sehat)

*) Tulisan ini merupakan kelanjutan dari judul yang sama, tetapi dengan angka 1, dan yang ini saya beri angka 2 yang artinya sebagai kelanjutan dari angka 1 dan merupakan seri kedua dari tulisan saya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun