Mohon tunggu...
Nur Laili Rahmawati
Nur Laili Rahmawati Mohon Tunggu... Guru - Guru / Penulis

build your world by writing, then you will find miracles

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Catatan Hati di Ujung Senja

29 November 2021   21:38 Diperbarui: 29 November 2021   21:40 168
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

SENJA INI

KEMBALI MENGHADIRKAN BAYANGMU

MENYERUAK DIANTARA GULUNGAN AWAN JINGGA

MENYUSUP LIRIH SEIRING DESIRAN ANGIN YANG HENDAK KEMBALI KE PERADUAN


LEMBAYUNG PERLAHAN TEMARAM

MENGHADIRKAN WARNA YANG KIAN MEMUDAR

MENGHALAU SEPI YANG SEMAKIN KELAM

MENGUSIR MAYA MENJADI NYATA YANG SAMAR


KAMU ADALAH LUKAKU YANG TAK TERLUKISKAN

MENGGORES TEPAT DI SANUBARIKU

SAMPAI AKHIRNYA....

MELEPASMU ADALAH KENYATAAN YANG TAK TERELAKKAN

MESKI BAYANGMU TERPATRI INDAH DISUDUT HATIKU

TAPI SEIKHLAS SENJA KUHARUS MELEPASNYA

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun