Mohon tunggu...
Nabigha Ajda Hendani
Nabigha Ajda Hendani Mohon Tunggu... Suka pohon rindang

Membiasa dalam melakukan sesuatu yang sulit akan menjadi mudah jika sudah terbiasa

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Namanya Tria

7 Juli 2025   17:03 Diperbarui: 7 Juli 2025   17:03 57
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sumyum manisnya patah

Tinggal senyum keterpaksaan

Dia duduk di kursi dengan melihat televisi acara kesukaannya

Tatapan matanya kosong tak mencerna yang dilihat

Tiba-tiba mulutnya terbuka dan bergetar

Dia bilang ibunya telah meninggalkannya entah kemana

Ayahnya belum genap seratus harinya berpulang, namun kini ibunya juga pergi tak ada cerita

Namanya Tria

Dari kecil sudah terbiasa bergelut dengan waktu

Mengasuh ayahnya yang bertahun-tahun sakit

Ibunya yang tak pernah pulang kerumah dari lima tahun yang lalu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun