Mohon tunggu...
Lisha Ayu
Lisha Ayu Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Computer Radiografi pada Pelayanan Kesehatan

14 November 2017   18:34 Diperbarui: 14 November 2017   18:37 4089
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Prosedur

Penilaian pada citra digital dapat dilakukan pada citra softcopy dan hardcopy.

Citra Hardcopy

Dilakukan secara manual yaitu menghitung berapa banyak citra radiograf yang direject (tidak memiliki nilai diagnostik atau kualitas citra buruk )

Softcopy

1. Otomatis ( menggunakan software)

Jika ada citra yang direject dapat diolah secara otomatis dengan software, seperti:

Kodak : Reject Analysis Reporting Software

Konika : Reject Reason Tracking

Fuji : Retake Analysis -- Agfa : NX Quality Assurance

Prosedur:

  • Jika CR memiliki software reject analysis, hasil reject dapat ditabulasikan oleh software tersebut
  • Setiap citra yang telah direader ditampilkan pada monitor kemudian pilih rejected atau accepted
  • Kemudian jika citra direject maka akan muncul pilihanpilihan faktor rejeknya.
  • Di akhir periode total rejetcnya dapat ditampilkan berupa tabulasi data maupun grafik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun