Mohon tunggu...
Muhammad Adib Mawardi
Muhammad Adib Mawardi Mohon Tunggu... Lainnya - Sinau Urip. Nguripi Sinau.

Profesiku adalah apa yang dapat kukerjakan saat ini. 😊

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Hadiah Bunga Kenanga

25 Mei 2024   09:46 Diperbarui: 25 Mei 2024   10:20 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi bunga kenanga oleh rminedaisy (Unsplash)

Tercium semerbak bunga kenanga
Aromanya lembut menggungah ketenteraman jiwa
Kulihat tangkainya yang rimbun melekat pada dahan pohon
Kapan saja ia siap untuk dipetik
Tanpa ku harus bersimpuh memohon

Kehadirannya mengingatkanku pada sebuah pusara
Yang telah lama aku tak menyiraminya
Ingin segera kuhadiahkan kuntum bunga wangi ini
Beserta aliran doa yang pastinya telah dinanti


Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun