Mohon tunggu...
Julianto Simanjuntak
Julianto Simanjuntak Mohon Tunggu... profesional -

.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Semua Orang Punya Sisi Gelap

15 November 2013   11:16 Diperbarui: 24 Juni 2015   05:08 4454
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tak ada manusia yang sempurna. Belajarlah menerima ketidaksempurnaan diri sebelum kita minta orang lain menerima kita apa adanya. Buang jauh-jauh rasa bersalah yang tak perlu. Belajar menerima diri apa adanya dan tetap berpengharapan.

Belajar tabah menjalani lembah kekelaman atau sisi gelap. Jangan cepat-cepat mau keluar. Selama Tuhan berada di samping kita, tak ada yang perlu ditakutkan.

Ada seorang bijak pernah berkata dalam bahasa yang puitis. Kesannya memang berlebihan, tapi dia hanya mengutip ungkapan satu puisi kuno yang terkenal, "Sekalipun aku berada dalam 'neraka' aku tidak takut, asalkan Tuhan di sampingku."

Refleksi yang mendalam, dan menampilkan sisi iman yang tidak biasa. Orang tersebut tidak saja bersukacita dalam keadaan baik. Tapi ia juga siap dan rela menjalani situasi yang paling mengerikan yang diijinkan Tuhan.

Bagaimana dengan saudara hari ini. Adakah sisi gelap yang masih Anda sembunyikan. Masih adakah masa lalumu yang belum Anda terima. Apakah Anda sedang kecewa karena ditolak orang yang Anda sayangi.

Sebagaimana janji-Nya, kita percaya Tuhan tidak akan membiarkan diri atau meninggalkan kita. Berharaplah kepada-Nya, dan tetaplah bersukacita meski di saat tidak ada orang yang peduli.

Setidaknya ada Tuhan yang mengerti. Allah yang peduli dan menerima kita apa adanya. Kita memang tidak sempurna, tapi Dia akan terus menyempurnakan kita sampai Tuhan memanggil kita.

Syair lengkap lagu Kelly Clarkson sebagai berikut:

I

Ada satu tempat yang kutahu

Tempat itu tak indah dan beberapa orang pernah pergi dari situ

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun