Mohon tunggu...
Y. Edward Horas S.
Y. Edward Horas S. Mohon Tunggu... Penulis - Pendiri Cerpen Sastra Grup (cerpensastragrup.com)

Nomine Terbaik Fiksi (Penghargaan Kompasiana 2021). Peraih Artikel Terfavorit (Kompetisi Aparatur Menulis 2020). Pernah menulis opini di KompasTV. Kontributor tulisan dalam buku Pelangi Budaya dan Insan Nusantara. Pendiri Sayembara Menulis Cerpen IG (@cerpen_sastra), Pendiri Perkumpulan Pencinta Cerpen di Kompasiana (@pulpenkompasiana), Pendiri Komunitas Kompasianer Jakarta (@kopaja71), Pendiri Lomba Membaca Cerpen di IG (@lombabacacerpen), Pendiri Cerita Indonesia di Kompasiana (@indosiana_), Pendiri Tip Menulis Cerpen (@tipmenuliscerpen), Pendiri Pemuja Kebijaksanaan (@petikanbijak), dan Pendiri Tempat Candaan Remeh-temeh (@kelakarbapak). Enam buku antologi cerpennya: Rahimku Masih Kosong (terbaru) (Guepedia, 2021), Juang (YPTD, 2020), Kucing Kakak (Guepedia, 2021), Tiga Rahasia pada Suatu Malam Menjelang Pernikahan (Guepedia, 2021), Dua Jempol Kaki di Bawah Gorden (Guepedia, 2021), dan Pelajaran Malam Pertama (Guepedia, 2021). Satu buku antologi puisi: Coretan Sajak Si Pengarang pada Suatu Masa (Guepedia, 2021). Dua buku tip: Praktik Mudah Menulis Cerpen (Guepedia, 2021) dan Praktik Mudah Menulis Cerpen (Bagian 2) (Guepedia, 2021).

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Terong Sambal Terasi, Hidangan Sederhana Membelalakkan Mata

23 Juni 2021   08:26 Diperbarui: 23 Juni 2021   09:33 431
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Terong sambal terasi hasil masakan saya, sumber: dokumentasi pribadi

wajan

minyak goreng secukupnya

alat tirisan

ulekan

Cara membuat:

Potong terong ungu berbentuk kecil-kecil atau dadu. Goreng sebentar dalam minyak panas, sampai terong berubah warna hingga kuning kecokelatan. Kemudian angkat dan tiriskan.

Mari siapkan sambal. Dalam pengolahannya, saya lebih suka menggunakan ulekan untuk menghaluskan daripada blender. Hal ini disebabkan tekstur sambal yang diulek masih ada kasar-kasarnya, sehingga mengimbangi bagian halusnya.

Oh iya, untuk jumlah cabai baik keriting maupun rawit dapat disesuaikan dengan selera masing-masing. Jika dirasa kurang pedas, boleh ditambahkan. Jika tidak berani terlalu pedas, tetapi suka warna merahnya, bisa diperbanyak cabe keriting dan dikurangi cabe rawitnya.

Haluskan gula, garam, terasi secukupnya, dan bawang merah. Lalu, tambahkan cabe keriting, cabe rawit, dan potongan tomat merah segar. Ulek semua bagian sampai rata.

Siapkan kembali wajan dan sedikit minyak panas. Tumis sambal yang telah dihaluskan hingga berbau harum. Setelah itu, masukkan terong yang disisihkan tadi. Tumis lagi sampai semua bagian terong tercampur dengan sambal. Sekiranya sudah, angkat dan sajikan di piring.

Kandungan gizi pada terong

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun