Mohon tunggu...
Haura ZainNur
Haura ZainNur Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Berkembang, bertumbuh

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Mengelola Kecerdasan Emosi

3 Mei 2024   20:27 Diperbarui: 3 Mei 2024   20:32 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

7.Pupuk rasa empati dengan sesama.

KESIMPULAN

Kecerdasan   emosi   merupakan   nilai-nilai   yang   terdapat   psikologis   yang   harus ditumbuh  kembangkan  dan  dikelolah  dengan  baik   melalui  proses  pembelajaran.  Yang diperlukan  oleh  anak  agar  menjadi  manusia    dewasa  yang  berhasil  tidak  semata-mata kecerdasan  umum  yang  sifatnya  hanya  kognitif  saja,  akan  tetapi  yang  tidak  kala  penting adalah kecerdasan emosional. Kecerdasan emosional perlu didikan semenjak anak masih usia dini melalui naskah pengelolah emosi yang sehat, oleh karena itu pembelajaran yang berhasil haruslah  menciptakan  emosi  yang  positif  pada  diri  anak.  

Untuk  menciptakan  emosi  yang positif    ,    diantaranya,    mengajarkan    nilai-nilai    budaya    dimana    anak    itu    berada, mengembangkan  dan  mengasah    emosi  anak  yang  menonjol,  memperkenalkan  kepada  anak tentang  emosi  dengan  cara  verbal  dan  non  verbal,  disiplin  yang  konsisten,  ajarkan  apa  anak ekspresi  emosi  yang  dapat  diterima  oleh  lingkungan,  menunjukkan  prilaku  yang  baik  dapat ditiru secara langsung dan memupuk rasa empati tehadap orang lain.

Haura Zain Nur Abidah

Fakultas Ilmu Pendidikan dan Humaniora


Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Universitas Pelita Bangsa

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun