Mohon tunggu...
Ghina AmeliaNafaany
Ghina AmeliaNafaany Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa S1 Gizi Universitas Airlangga

Life is still going on

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Mengenal Self Healing Lebih Dekat

17 Januari 2022   03:01 Diperbarui: 17 Januari 2022   05:38 1242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber : https://pin.it/46GgfFt (@carrfearless1 on Twitter)

Self Compassion

Sumber : https://pin.it/10TXV0O (G)
Sumber : https://pin.it/10TXV0O (G)

Self healing selanjutnya adalah self compassion yaitu pola pikir yang berkaitan dengan rasa empati terhadap diri sendiri dan orang lain sehingga timbul kebaikan dan rasa ingin menolong. Self compassion membuat seseorang lebih mengetahui apa yang dialami dirinya dan rasa ingin menjadi lebih baik lagi.

Mindfulness

Sumber : https://pin.it/7euZ0za (ArtStation)
Sumber : https://pin.it/7euZ0za (ArtStation)

Sikap mindfulness berdasar dari kesadaran tentang pengalaman yang dimiliki dengan respon sikap yang positif. Seseorang belajar untuk menerima semua yang terjadi baik itu pengalaman yang baik atau tidak baik dan tidak memberikan penilaian secara otomatis terhadap kejadian yang dialaminya.

Positive Self Talk

Sumber : https://pin.it/1KVYteE (Freepik)
Sumber : https://pin.it/1KVYteE (Freepik)
Positive self talk memiliki konsep yaitu percakapan yang terjadi pada diri sendiri baik secara internal maupun eksternal tentang diri sendiri atau hal lain secara positif sehingga terjadi peningkatan motivasi kinerja yang lebih baik. Belajar untuk selalu berbicara hal yang positif sehingga timbul motivasi untuk selalu berusaha melakukan yang terbaik dengan usaha yang dimiliki.

Expressive Writing

Sumber : https://pin.it/5HI17iM (pngtree)
Sumber : https://pin.it/5HI17iM (pngtree)

Self healing bentuk ini menggunakan teknik psikoterapi kognitif yang berfokus pada kegiatan menulis emosi yang dirasakan sehingga dapat meredakan kondisi stress, cemas, dan depresi. Hal ini, membuat seseorang untuk menuangkan seluruh emosi yang dialami dalam bentuk tulisan sehingga merasa lebih lega.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun