Mohon tunggu...
Ghina AmeliaNafaany
Ghina AmeliaNafaany Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa S1 Gizi Universitas Airlangga

Life is still going on

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Mengenal Self Healing Lebih Dekat

17 Januari 2022   03:01 Diperbarui: 17 Januari 2022   05:38 1242
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber : https://pin.it/46GgfFt (@carrfearless1 on Twitter)

Relaksasi dan Imegery

Sumber : https://pin.it/7zTH8UX (Freepik)
Sumber : https://pin.it/7zTH8UX (Freepik)
Relaksasi merupakan salah satu self healing yang sering ditemui. Relaksasi dilakukan dengan adanya instruksi untuk menutup mata dan berkonsentrasi pada pernapasan dilanjutkan dengan intruksi untuk menggerakan kepala hingga kaki secara sistematis. Ini memberikan rasa nyaman, ketenangan dan rileks bagi individu.

Selain itu ada imagery atau guided imagery yaitu salah satu teknik relaksasi yang berfungsi untuk mengurangi ketegangan dengan melibatkan hal-hal yang menyenangkan sehingga timbul emosi positif.

Dari macam-macam self healing di atas, kitab isa juga melakukan kegiatan lainnya seperti menonton film atau drama kesukaan, membaca buku, mendengarkan musik, olahraga dan masih banyak lagi yang disesuaikan dengan rasa nyaman kita.

Sumber :

https://www.kompas.com/wiken/read/2021/11/27/091000381/apa-itu-self-healing-dan-bagaimana-cara-melakukannya-?page=all

https://statik.unesa.ac.id/profileunesa_konten_statik/uploads/perpustakaan/file/c7847701-1721-4a37-910e-317bbd5a80d0.pdf

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun