Mohon tunggu...
Firdaus Tanjung
Firdaus Tanjung Mohon Tunggu... Wiraswasta - Memberi dan mengayuh dalam lingkar rantai kata

"Apabila tidak bisa berbuat baik - Jangan pernah berbuat salah" || Love for All - Hatred for None || E-mail; firdaustanjung99@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Foodie

HokBen: "Hello Medan, Kami Sudah Hadir..."

30 Januari 2020   10:53 Diperbarui: 30 Januari 2020   12:01 1090
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
HokBen Medan, Sun Plaza Lt. 4. dok. @ftanjung

Gambar milik HokBen
Gambar milik HokBen
Sebagai perusahaan besar yang bergerak di industry makanan, HokBen juga peduli kepada pendidikan. Perhatian kepada pendidikan terlihat dari salah satu kiat perusahaan lewat Pilar CSR HokBen, yakni pemberian beasiswa kepada anak-anak petani binaan supplier sayur HokBen sejak tahun 2012.

Gambar milik HokBen
Gambar milik HokBen
Gambar milik HokBen
Gambar milik HokBen
Selain sudah mendapatkan sertifikat halal MUI, dalam menjaga kepercayaan pelanggan, HokBen senantiasa mengutamakan kualitas dan layanan terbaik. Ini telah dibuktikan dengan mendapatkan Sertikifikasi BSI ISO 9001 : 2015 -- Quality Management dan Sertifikat NKV dengan rating 'Sangat Baik'.

Gambar milik HokBen
Gambar milik HokBen
Bagi penggemar / pelanggan di Kota Medan, HokBen telah menyediakan serangkaian promosi yang telah disiapkan. Souvenir-souvenir menarik bisa pelanggan dapatkan dengan pembelian sejumlah tertentu sampai menjelang akhir Februari 2020.

Nah, gimana... tambah tertarik bukan?

Gambar milik HokBen
Gambar milik HokBen
Ayoo, tunggu apa lagi... ajak deh keluarganya. Kalau yang masih single tentu saja bawa teman atau komunitasnya. Bagi yang sudah ada calon PeHA (pendamping hidup) jangan lupa belikan buat Camernya ya (calon mertua). Mudah-mudahan tambah barakah deh.

Jangan kuatir, kalau misalnya sang calon lagi sedang kerja di kota Bandung, atau keluarga mertua tidak satu kota dengan anda, Hokben sudah menyediakan layanan lewat HokBen Delivery melalui 1 500 500 atau melalui pesan online di www.hokben.co.id, aplikasi HokBen Apps yang bisa diunduh di Google Playstore & Appl Store untuk pengguna smartphone, android dan iOS yang sudah diluncurkan pada November 2016.

Aplikasi tersebut memberikan "customer journey" yang memudahkan konsumen dalam memesan menu HokBen. Jadi tinggal dipilih menunya lalu pesan. Tak lama petugas lewat Drive Thru akan datang mengantarkannya.

Selamat menikmati. 

Para blogger Medan menjelang santap malam. dok. @ftanjung
Para blogger Medan menjelang santap malam. dok. @ftanjung

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun