Mohon tunggu...
Brand Stories
Brand Stories Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Akun Resmi

Akun ini merupakan resmi milik Kompasiana. Kompasiana Brand Stories digunakan untuk mempublikasikan artikel-artikel seputar referensi, tips, serta kolaborasi dengan mitra. Email : Brand.kompasiana@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Tips agar Tidak Mudah Lelah Saat Berolahraga

20 Mei 2022   10:00 Diperbarui: 20 Mei 2022   13:29 274
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Coolant -- Siapa sih yang tidak ingin memiliki tubuh yang sehat, bugar dan bersemangat. Salah satu kunci utama untuk mendapatkan tubuh seperti itu adalah rajin berolahraga. 

Tidak perlu terlalu lama, Anda bisa memanfaatkan waktu kurang lebih 30 menit setiap hari untuk olahraga.

Kalau olahraga dilakukan secara konsisten maka tubuh Anda bukan hanya sehat tapi juga memiliki bentuk yang ideal. Biasanya pada saat berolahraga menguras cukup banyak stamina dan keringat, sehingga badan terasa sangat lelah.

Kondisi lelah ini sebenarnya sangat wajar, bukan hanya orang biasa bahkan atlet pun juga pernah mengalaminya. Kira-kira, bagaimana caranya supaya badan tidak cepat lelah ketika berolahraga?

Cara Mudah Supaya Tidak Cepat Lelah Ketika Berolahraga

Seringkali saat berolahraga tubuh terasa sangat lelah, rasanya ingin langsung rebahan aja. Bahkan jika lelah yang dirasakan sudah sangat parah bisa timbul gangguan tubuh seperti mual dan pusing.

Apakah Anda pernah mengalaminya? Jika jawabannya "iya" berarti tubuh Anda sudah lelah banget.

Berikut ini beberapa tips yang bisa Anda coba supaya tetap bersemangat dan tidak mudah lelah ketika olahraga.

Awali dengan Melakukan Pemanasan

Biasakan untuk pemanasan sebelum berolahraga agar terhindar dari kejang otot atau kram. Selain itu, pemanasan juga bermanfaat untuk meningkatkan performa tubuh. Anda bisa melakukan pemanasan kurang lebih 5-10 menit sebelum olahraga.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun