Mohon tunggu...
Bernando Sihotang
Bernando Sihotang Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Prosedur Keamanan Pangan atau Food Safety (Bagian II)

29 Agustus 2018   09:02 Diperbarui: 29 Agustus 2018   10:07 1344
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Bab II Jenis-jenis Kontaminasi

  1. Bagaimana bisa terjadinya kontaminasi?, berikut penyebab terjadinya kontaminasi:
  2. sengaja dilakukannya kontaminasi 
  3. sehabis dari toilet tidak mencuci tangan 
  4.  satu dari orang menyebarkan ke orang lain
  5. bersin atau muntah
  6. permukaan yang bersentuhan dengan makanan spt talenan
  7. makanan siap untuk disajikan
  8. penyimpanan dan pembersihan
  9. aktivitas hama

Berikut jenis-jenis Kontaminasi :

1. Kontaminasi Biologi

Dalam kontaminasi ini terdapat 4 patogen yang dapat mengontaminasi makanan dan menyebabkan kamanan menjadi racun :

  1. Bakteri
  2. Virus
  3. Parasites
  4. Fungi

Gejala yang jika terjadinya keracunana makanan, pada umumnya memiliki gejala :

  1. Diare
  2. Muntah
  3. Demam
  4. Mual
  5. Keram perut
  6. Penyakit Kuning
  7. dan setiap orang memiliki gejala yang berbeda.

On set time and severity:

  1. Tergantung dari jenis keracunan makanan
  2. Biasanya terjadi setelah 30 menit atau paling lama 6 minggu memakan makanan tersebut
  3. Tingkat keparahannya bervariasi

A. Backteri

Bakteri membutuhkan 6 kondisi untuk bertumbuh dan di kenal juga dengan singkatan FAT TOM, berikut penjelasannya:

F (Food) : di mana bakteri membutuhkan energi untuk berkembang seperti karbohidat , protein dan lain-lain

A (Acidity) : bacteri bisa berkembang hanya ddalam kondisi tingkat keamanan yg netral, jika tingkat asam nya tinggi maka bacteri tidak akan berkembang.

T (Temperature ) : berada di dalam zona berbahaya (danger zone) , suhu zona berbahaya antara 4C ( untuk makanan dingin suhunya tidak boleh di atas 4C lebih baik di bawah,)sampai 65C (untuk makanan panas suhunya tidak boleh di bawah 65C lebih baik di atas)

T (time) : bacteri memerlukan waktu untuk berkembang dan bertambah banyak

O (oksigen ) : bacteri memerlukan oksigen dan ada juga bakteria yg tidak memerlukan oksigen.

M (Moisture ) : membutuhkan kelembapan atau 0 sampa 1.0

B. Virus

Lokasi : biasanya pembawa nya dari binatang dan manusia, virus juga membutuhkan tempat tinggal, virus juga tidak dapat berkembang dalam makanan, tetapi dapat berpindah melalui makanan.

Sumbernya : Makanan, air atau permukaan yang terkontaminasi

Tindakan pencegahan : virus tidak dapat di musnahkan melalui pemasakan, lakukan kerbersihan pribadi yang baik seperti cuci tangan, dan segera membersihkan muntahan.

C. Parasit

Lokasi : membutuhkan rumah untuk hidup dan berkembang biak

sumber nya : ikan laut , hewan liar , makan yang sudah terkontaminasi dan lain-lain

Tindakan pencegahan :

  1. melakukan pembelian produk dari pemasok yang resmi 
  2. memasak dengan suhu minimum yang di butuhkan
  3. pembelian ikan beku dengan benar

D. Jamur

termasuk juga ragi, jamur, jamu yang memproduksi racun dan lain-lain

2. Kontaminasi Bahan Kimia

bahan kimia seperti sabun cuci, pembersih kaca, sanitasi, minyak pelumas dan lain-lain Sumber dari kontaminasi :

  1. penggunaan bahan kimia atau penyimpanan yang tidak benar
  2. pembersihan, sanitasi dan lain-lain
  3. alat-alat dapur juga bisa menyebabkan kontaminasi seperti yang terbuat dari timah putih, tembaga, seng dan barang-barang tembikar

Penyimanan Bahan Kimia harus :

  1. Jauh dari penyimanan makanan, area penyiapan makanan dan area penyajian makanan
  2. harus di pisahkan jauh dari makanan dan permukaan yang akan menyentuh makanan
  3. untuk pencegahannya : gunakan bahan kimia dengan benar, baca pentunjuk penggunaannya dan jangan pernah mencampurkan bahan kimia yang satu dengan yang lainnya.

3. Kontaminasi Fisik

Pada umumnya objeknya : bahan-bahan metal, kayu, kuku, staples, plastik, kaca, perhiasan atau kotoran dan lain-lain atau objek alami seperti tulang 

tindakan pencegahan :lakukan tidakan pemeriksaan makanan dengan dekat, dan lakukan kebersihan personal dengan baik

bersambung berikut nya...

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun