Mohon tunggu...
Ales Tiara Fadilah
Ales Tiara Fadilah Mohon Tunggu... Guru - Tenaga Pendidik di SMP IT Miftahul Ihsan

Tenaga Pendidik SMP IT Miftahul Ihsan Kota Banjar

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pembelajaran Memproduksi Teks Negosiasi dengan Menggunakan Model Non Examples

10 Desember 2022   11:37 Diperbarui: 10 Desember 2022   12:06 1281
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ibu Nunung    :mmm sebenarnya, kami sedang kesulitan dalam mendapatkan modal, karena penjualan kami menurun

Perusahaan 2  :Oh rupanya begitu! Berapa harga setiap potong baju yang ibu jual?

Ibu Nunung    : Harganya di atas Rp 200.000,"

Perusahaan 1  :Kalau ibu berkenan kita dapat bekerja sama dalam memajukan butik ini. Ibu dapat memasok barang dari perusahaan kami dan kami akan bantu dalam pendistribusiannya. Nah ini surat kontraknya ibu baca dulu, kalau setuju ibu bisa hubungi kami ke no ini

Ibu Nunung    : Jadi begitu, nanti akan saya baca

Perusahaan 1  : Oh iya, terimakasih bu atas waktunya


Berdasarkan deskripsi di atas maka dapat disimpulkan bahwa subjek 06 pada pelaksanaan tes awal dalam memproduksi teks negosiasi dinyatakan cukup mampu dan pelaksanaan tes akhir subjek 06 dinyatakan cukup mampu. Oleh karena itu tidak terdapat perubahan kemampuan siswa dalam memproduksi teks negosiasi, karena hasil prates dan pascates adalah sama.

  • Subjek 07

Hasil tes akhir pembelajaran memproduksi teks negosiaasi, subjek 07 termasuk dalam kategori mampu memproduksi teks negosiasi dengan nilai 4. Hal ini dibuktikan dari hasil tulisan teks berikut ini yang sudah memenuhi kriteria penulisan teks negosiasi.

Malam Minggu kemarin, aku ada janji dengan temanku untuk bermain. Setelah aku sudah siap berangkat, ibuku bertanya padaku.

Ibu  : Malam-malam begini mau kemana? (sambil memandangku dari atas sampai bawah)

Aku : Aku ada janji dengan temanku bu

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun