Mohon tunggu...
Yuliyanti
Yuliyanti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Yuli adja

Yuliyanti adalah seorang Ibu Rumah Tangga memiliki kesibukan mengurus bisnis keluarga, Leader paytren, Leader Treninet. Sebagai penulis pemula telah meloloskan 7 antologi. Penulis bisa ditemui di IG: yuliyanti_leader_paytren Bergabung di Kompasiana 20, Oktober 2020

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Resep Nasi Goreng Bertabur Jagung Manis, Menjadi Hidangan Favorit Keluarga

10 Januari 2024   15:00 Diperbarui: 14 Januari 2024   02:28 209
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Nasi Goreng, Dokumen Yuliyanti

Nasi goreng bertabur jagung manis bagi kami tak asing lagi. Dulu, sewaktu menghadiri undangan gatering di hotel berbintang, di kawasan Solo Raya, menu tersebut menjadi salah satu jamuan.

Setelah dipraktikkan, masakan matang, Nak Nang kebagian jatah icip-icip. Saat mencicipi, komentarnya,
Hmmm...enak. Mantap. Katanya sembari mengacungkan kedua ibu jari.

 

Nah, Anda penasaran?

 Mabar yuk! Masak bareng, yuk!

Resep Nasi Goreng Bertabur Jagung Manis, Menjadi Menu Favorit Keluarga.

Bahan untuk 3 porsi:

Bahan nasi goreng. Dokumen Yuliyanti
Bahan nasi goreng. Dokumen Yuliyanti

  • 1 piring munjung nasi putih sisa kemarin, yang baru juga bisa
  • 5 papan sosis daging sapi, potong tipis, lalu digoreng
  • 70 g baby jagung manis pipil, rebus selama 3 menit. Angkat, sisihkan.
  • Blue band secukupnya untuk menumis
  • Minyak secukupnya untuk menggoreng sosis.
  • Tomat, ketimun dan selada secukupnya

Bahan bumbu:

  • 4 siung bawang putih dari 5 butir bahan
  • 5 butir bawang merah, kedua rempah digoreng setengah matang agar hasilnya lebih enak
  • 1 siung bawang merah kupas iris tipis
  • 1 sdm ebi(udang garing) rendam di air panas.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun