Mohon tunggu...
Wawan Rhee
Wawan Rhee Mohon Tunggu... Wiraswasta - Founder Gardapati Link

Berbagi Celoteh

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Idealisme dan Pembunuhan Karakter

11 Juli 2020   08:17 Diperbarui: 11 Juli 2020   08:10 508
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Rhenald Kasali dalam #MO (2019) mengatakan, narasi yang dikemas baik adalah yang bisa mengendarai arus (riding the stream) dengan memanfaatkan isu yang tengah berkembang atau tengah menjadi perhatian publik.

Aksi Xu membongkar bela diri palsu menjadi kontradiktif seiring kungfu dicitrakan sebagai seni bela diri terbaik yang ditampilkan melalui film-film. Terlebih sejak kisah master Wing Chun sekaligus guru Bruce Lee, IP Man yang diangkat ke layar lebar banyak mendapat respons positif dari penggemar film bergendre kungfu.

Lain halnya dengan Novel. Mugkin karena gaya berbusana menggunakan gamis dan celana cingkrang, Ia dicitrakan sebagai simpatisan Taliban.

Hal ini bisa memantik respons di tengah upaya pemerintah memerangi negara kelompok radikal, yang sangat khas dengan busana serupa Novel.

Untuk lebih menghancurkan karakter orang yang dibidik, publik (netizen) termasuk influencer dilibatkan. Narasi yang dibentuk oleh partisipan (netizen dan influencer) ini subyektif dan cenderung tendensius.

Terakhir, narasi yang diciptakan harus relevan dengan kondisi publik dan juga sarat emosi. Jika sudah menyentuh aspek emosional karena narasi yang sengaja diciptakan, pesan-pesan akan mudah disebarkan hingga menjadi viral.


Hal ini sangat miris, ketika orang yang menegakkan kebenaran justru mendapat perlakukan diskriminatif. Jika ini terus-terus terjadi, apakah suatu saat nanti anak cucu kita masih mau mempertahankan idealismenya? Bisa jadi ada ketakutan untuk bersikap idealis. Atau malah memilih mengikuti arus yang tidak jelas arahnya. Yang penting cari aman.

Artikel ini telah tayang di Bonepos.com dengan judul - Idealisme dan Pembunuhan Karakter

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun