Mohon tunggu...
Aditya Pratiwi Fitrianingrum
Aditya Pratiwi Fitrianingrum Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa DIV Administrasi Negara UNESA

-

Selanjutnya

Tutup

Financial

Tips dan Cara Investasi Reksadana untuk Pemula

27 Mei 2022   16:21 Diperbarui: 27 Mei 2022   16:39 209
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Finansial. Sumber ilustrasi: PEXELS/Stevepb

Langkah Keempat. Klik Produk lalu pasar uang, pada aplikasi sudah diurutkan dari yang paling top. Anda cukup memilih yang paling atas. (Jika ingin filter produk syariah, klik tab semua produk, lalu oilih filter dan urutkan, selanjutnya aktifkan Produk syariah dan klik pasar uang lalu klik terapkan.)

Langkah Kelima. Setelah Anda klik beli produk yang paling atas, lalu masukkan jumlah pembelian yang Anda inginkan (min. Rp.100.000) Lalu klik order sekarang.

Langkah Keenam. Beralih ke halaman selanjutnya dapat dilihat di bareksa tidak dikenakan biaya pembelian alias Gratis. Kalau misalnya kita membeli lewat bank ada biaya pembelian 1% sampe 2% nanti biaya jual ada lagi 1% sampe 2% jadi di online ini emang lebih murah.

Langkah Ketujuh. Lalu pilih metode pembayaran. Nah, enaknya di Bareksa ini terdapat pilihan pembayaran melalui OVO, klik bayar sekarang lalu tinggal bayar saja di OVOnya. Jika ingin melalui transfer bank juga ada pilihannya.

Tapi setelah kita beli reksadana tidak akan langsung masuk ke akun kita karena reksadana ini kumpulan produk yang isinya saham, mobilisasi dan lain-lain. Jadi harus rekap data harga saham, obligasi dan lain-lain dulu baru bisa rekap yang reksadana. 

Jika Anda membeli sebelum jam 12 siang misalnya hari Senin jam 10 pagi transaksi Anda akan di proses hari itu juga. Besoknya sekitar Selasa sore Anda sudah dapat melihat reksadananya ada di portofolio Anda.

Tetapi jika anda membeli Senin jam 8 malam transaksi Anda akan di proses Selasa sorenya dan sekitar Rabu sore baru Anda bisa melihat reksadananya ada di portofolio Anda. Jadi jangan khawatir kalau reksadana Anda belum masuk, cause things take time, coba saja dulu agar Anda lebih mengerti, nah setelah reksadananya sudah masuk barulah Anda bisa jual kalo belum masuk Anda belum bisa jual reksadananya.

References : 

https://www.cimbniaga.co.id/id/inspirasi/perencanaan/pengertian-reksadana-investasi-untuk-pemula

https://www.cermati.com/artikel/pilihan-reksadana-yang-bagus-untuk-pemula

https://www.youtube.com/c/FeliciaPutriTjiasaka25

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun