Mohon tunggu...
Tabrani Yunis
Tabrani Yunis Mohon Tunggu... Guru - Tabrani Yunis adalah Direktur Center for Community Development and Education (CCDE) Banda Aceh, juga sebagai Chief editor majalah POTRET, majalah Anak Cerdas. Gemar menulis dan memfasilitasi berbagai training bagi kaum perempuan.

Tabrani Yunis adalah Direktur Center for Community Development and Education (CCDE) Banda Aceh, juga sebagai Chief editor majalah POTRET, majalah Anak Cerdas. Gemar menulis dan memfasilitasi berbagai training bagi kaum perempuan.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Balada Orang-orang Kecil

1 Juli 2022   01:10 Diperbarui: 1 Juli 2022   01:24 123
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Oleh Tabrani Yunis


Orang-orang kecil itu menengadah ke langit
Menatap nanar pada  sawit
terjepit bursa tandan yang terus irit
Tak berdaya mengejar harga minyak goreng yang semakin melejit

Orang-orang kecil itu kian terbirit-birit
Dihempas kebijakan yang menghimpit
Tenggelamkan suara-suara teriakan wong cilik yang menjerit-jerit
Hidup memang kian sulit

Kesejahteraan hanya ada di langit
Kecuali bagi penguasa dan pengusaha berduit
Bukan mimpi orang-orang keci nan terjepit

Orang- orang kecil  tak usahlah bermimpi
Biarkan saja penguasa dan pengusaha mengejar ambisi
Hidup memang tak jauh dari manipulasi, korupsi dan kepentingan pribadi
Menelantarkan hajat hidup anak negeri

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun