Mohon tunggu...
Lupin TheThird
Lupin TheThird Mohon Tunggu... Seniman - ヘタレエンジニア

A Masterless Samurai -- The origin of Amakusa Shiro (https://www.kompasiana.com/dancingsushi)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Liburan Sambil Menonton "Yose" Rasa "Kai-dan" di Indonesia

16 Januari 2019   12:28 Diperbarui: 16 Januari 2019   20:00 321
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemandangan di Yose (getnews.jp)

Begitulah sekelumit pengalaman liburan saya kali ini. 

Kegiatan untuk sisa waktu liburan saya di Indonesia akan ditambah dengan berbelanja. Karena saya harus membeli kopi Toraja kesukaan teman saya Yoshikawa dan Muramatsu, lalu sambal kesukaan Tsunekawa, maupun dodol durian kesukaan Nagai. Juga membeli kue kecil untuk dibagikan di kantor ke teman yang lain.

Dulu saya juga pernah membawakan rokok Gudang Garam untuk Arai-san, yang ketagihan rokok ini karena dia pernah tinggal di Pulau Jawa dalam jangka waktu yang lama, sewaktu dia mengerjakan proyek pemasangan microwave. Sayangnya dia sudah pensiun sekarang, dan saya sudah lama tidak ada kontak dengannya.

Yang pasti, tentunya saya juga akan bercerita dan terus mempromosikan Indonesia setelah kembali ke Tokyo. Supaya teman-teman saya juga mau mengunjungi, dan bermain kembali ke sini (bahkan kalau bisa, supaya mereka jadi repeater).  

Apalagi pada tahun-tahun kedepan, saya yakin Indonesia bisa lebih Maju dan berkembang dari sekarang, dan tidak akan pernah punah 100 atau bahkan 1000 tahun lagi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun