Mohon tunggu...
Siti Rochani
Siti Rochani Mohon Tunggu... Guru - GURU SMPN 17 SURAKARTA

Saya adalah seorang guru bahasa indonesia di SMPN 17 Surakarta Jawa Tengah

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Peningkatan Kemampuan Menceritakan Kembali Teks Fantasi dengan Model Problem Based Learning dan Metode Numbered Head Together

3 Oktober 2022   08:52 Diperbarui: 3 Oktober 2022   09:07 655
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Pembelajaran harus lebih efektif dan menyenangkan bagi siswa

Yang terlibat dalam hal ini yaitu :

Kepala Sekolah

Rekan Sejawat disekolah

Siswa

Orang tua peserta didik

Aksi : 

Langkah-langkah apa yang dilakukan untuk menghadapi tantangan tersebut/ strategi apa yang digunakan/ bagaimana prosesnya, siapa saja yang terlibat / Apa saja sumber daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan strategi ini

Dalam mengatasi kesulitan-kesulitan tersebut saya melakukan beberapa langkah sebagai berikut:

  • Untuk mengatasi masalah yang pertama saya mencari referensi-refensi di internet seperti jurnal, artikel dan beberapa referensi di youtube juga.
  • Untuk menumbuhkan sikap percaya diri saya menggunakan PBL dan NHT. Karena dengan metode ini Setiap siswa menjadi siap . hal ini dikarenakan setelah guru menayangkan gambar cerita berseri di LCD guru akan menunjuk siswa secara acak untuk menceritakan isi teks cerita fanatsi tersebut ke depan kelas. Tentu saja hal ini menjadikan siswa harsu siap dan konsentrasi. mengembangkan keterampilan sosial melalui kegiatan interaksi dengan orang lain dan berpartisipasi dalam kegiatan penyelidikan dan pemecahan masalah.
  • Untuk mengatasi masalah yang ke-3 saya berusaha mencari video yang menarik dan saya sesuaikan dengan sintak-sintak PBL dan NHT.
  • Saya berusaha menciptakan pembelajaran yang menyenangkan bagi siswa seperti memberikan tepuk semangat, memberikan selingan saat pembelajaran dengan berbagai nyanyian dan gerakan. Selain itu di akhir pembelajaran saya melakukan ice breaking agar siswa tidak bosan.

Yang teribat dalam hal ini adalah:

  • Rekan sejawat guru bahasa indoensia
  • Rekan sesama guru
  • Siswa

Sumber/materi yang diperlukan:

  • Berbagai jurnal dari internet
  • Berbagai artikel di internet
  • Video teks fantasi dari youtube
  • Berbagai ice breaking dari youtube

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun